| SBR | BANDUNG TV | KRISANTY | Petugas bea cukai bandung beserta satuan narkoba polrestabes bandung, berhasil mengagalkan penyelundupan narkoba jenis sabu seberat delapan ratus lima puluh gram, yang disembunyikan perempuan berwarga negara vietnam, di dalam pembalut. pengagalan penyelundupan sabu senilai satu koma tujuh miliyar tersebut, menyelamatkan enam ribu jiwa dari jeratan bahaya narkotika.